//
2022-01-12 15:03:50
Rapat Koordinasi Ditlantas Polda Sulsel bersama Managemen PT MMN-PT JTSE
Makassar, 10 Januari 2021, Dirtektorat Lalu lintas Polda Sulsel bersama BUJT Makassar melaksanakan rapat koordinasi dalam rangka pengamanan jalan tol, salah satu yang menjadi pembahasan adalah rombongan pengantar jenasah yang menggunakan kendaraan Roda dua melalui akses jalan tol. Dalam rapat koordinasi tersebut dipimpin oleh langsung oleh DIrektur Lalu Lintas Polda Sulsel Komisaris Besar Polisi Faizal Sik. MH, dihadiri oleh jajaran DIreksi PPT Makassar Metro Network - PT Jalan Tol Seksi Empat Anwar Toha Direktur Utama PT Makassar Metro Network, Real Chandra Direktur Komersil PT Makassar Metro Network - PT Jalan Tol Seksi Empat beserta staf dan juga para PJU Ditlantas Polda Sulsel.